Saturday, August 6, 2016

Cara Mengubah Lokasi Palsu GPS di Pokemon GO (Fake GPS)

Webinfoandroid - Halo Guys Bertemu lagi dengan kita di Dunia Android dan kali ini saya akan membahas tentang Fake GPS Pokemon GO, Dunia game, khususnya di smartphone, sedang heboh-hebohnya. Para pemain berlomba-lomba berlari keluar rumah, bepergian ke lokasi tertentu, dan menangkap monster, yang kebanyakan lucu dan imut, bernama Pokemon. Ya, dunia saat ini sedang keranjingan sebuah game baru bernama Pokemon Go.

Tutorial Ganti Lokasi Palsu di Pokemon GO

Lantas, apakah sebenarnya Pokemon Go itu? Ini merupakan game berbasis augmented-reality yang dikembangkan oleh Pokemon Company bekerja sama dengan Nintendo dan Niantic.

Nama Niantic sendiri, mungkin, sudah banyak terdengar di kalangan gamer smartphone. Pasalnya, perusahaan spin off Google ini merupakan pihak di balik game populer Ingress, yang juga berbasiskan augmented-reality.

Karena aplikasi ini menggunakan GPS untuk dapat berburu Pokemon, jadi sangat penting sekali Fake GPS ini untuk anda yang minim Pokestop di daerah kalian. Sehingga kita dapat mengubah, mengganti, dan membuat lokasi palsu GPS di Pokemon Go seolah-olah kita tanpa perlu keluar rumah tetapi GPS kita berubah. Bermanfaat bukan? Apalagi jika anda sudah tergila-gila dengan permainan Pokemon Go ini, tentunya informasi ini sangat bermanfaat.

Penting sekali untuk anda yang ingin menggunakan fake gps pokemon go Ponsel Android anda harus sudah dalam keadaan root, jika belum silahkan cari tutorial root yang ada di blog ini. Oke langsung saja simak tutorial untuk lokasi palsu di pokemon go atau fake gps

Tutorial Mengubah Lokasi GPS Di Game Pokemon Go (Fake GPS) :

  • Hal pertama yang harus anda lakukan pastinya mendownload dan menginstall aplikasi Pokemon Go, sudah disediakan link downloadnya diatas
  • Download aplikasi Fake GPS Location Spooter | DISINI
  • Download juga Lucky Patcher | DISINI
  • Install Lucky Patcher lalu jalankan, masuk ke menu Rebuild and Install
    Cara Mengganti Lokasi Palsu GPS Di Pokemon Go (Fake GPS)
  • Masuk ke folder dimana anda menyimpan aplikasi Fake GPS Location Spooter. Biasanya ada di sdcard0/Download
    Cara Mengganti Lokasi Palsu GPS Di Pokemon Go (Fake GPS)
  • Lalu install aplikasi Fake GPS Location Spooter
  • Jika aplikasi Fake GPS Location Spooter sudah terpasang lalu buka aplikasinya. Masuk ke menu Setting dan centang Expert Mode
  • Kembali lagi ke menu utama, lalu pilih Search dan masukkan lokasi yang anda inginkan. Contoh: California. selanjutnya pilih icon Play
    Cara Mengganti Lokasi Palsu GPS Di Pokemon Go (Fake GPS)
  • Download dan install aplikasi disable Service. Jalankan disables service lalu ke tab menu System dan ketik Location di kolom search. cari service Fused location dan LocationServices dan uncheck semua fitur tersebut.
     Cara Mengganti Lokasi Palsu GPS Di Pokemon Go (Fake GPS)
  • Selanjutnya silahkan restart/reboot Android anda agar berhasil
  • Jalankan kembali aplikasi fake GPS dan aktifkan play maps, di sini anda tidak akan bisa melakukan search lokasi lagi, anda hanya bisa menggunakan peta yang sebelumnya sudah anda tentukan di langkah no.6 kecuali anda pindahkan atau geser secara manual di maps nya. karena location service semuanya telah di nonaktifkan.
  • Sekarang jalankan Pokemon Go. Selamat posisi lokasi GPS sudah berubah

Catatan Penting
  1. Jika kamu ingin mengaktifkan search di fake GPS dan mencari lokasi baru anda harus mengaktifkan semua location service yang sebelumnya telah di nonaktifkan di langkah no.7 dan restart android anda ulang agar kembali normal.
  2. Agar karakter dapat bergerak atau berjalan otomasi di lokasi palsu aktifkan fitur Move Around Fake Location di menu Settings. Centang Move around fake location, dan biarkan pengaturan angka Timeout in seconds secara default atau bisa anda ubah menjadi angka 10-30 agar tidak terlalu cepat.
  3. Jika mengalami crash saat bermain Pokemon Go dan tiba-tiba kembali ke posisi semula baiknya di force stop dan clear data app Pokemon Go nya.
  4. Jangan terlalu sering pindah-pindah lokasi jauh secara cepat tanpa di force stop/clear data terlebih dahulu. Baiknya mainkan di negara sendiri (Indonesia) Jika bisa mengambil item di pokestop dan sulit menangkap pokemon (kabur) berarti anda terkenal blok/ban. Tunggu minimal 1 jam – 24 jam akan kembali normal.

Sekian Tutorial Mengubah Lokasi Palsu GPS di Pokemon GO (Fake GPS). Semoga bermanfaat untuk kita semua dan sampai jumpa di artikel berikutnya. Terima Kasih

Labels: ,

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home